Doa Memohon Kesejahteraan dan Keselamatan

Saya ingin mengantarkan sebuah doa dari Imam Ali Zainal Abidin: sebuah doa untuk memohon dan mensyukuri kesejahteraan dan keselamatan. Doa ini panjang. Karena itu saya akan mengambil satu bait saja. وأنطق بحمدك وشكرك وذكرك وحسن الثناء عليك لساني واشرح لمراشد دينك قلبي وأعذني وذريتني من الشيطان الرجيم ومن شر السامة والهامة والعامة والآمة ومن شر …

Doa Memohon Perlindungan dan Keluasan Rezeki

اللهم مقلب القلوب والأنصار ثبت قلبي على دينك، ولا تزغ قلبي بعد إذ هديتني وهب لي من لدنك رحمة، إنك أنت الوهاب. وأجزني من النار برحمتك. اللهم امدد لي في عمري وأوسع علي في رزقي وانشر علي رحمتك، وإن كنت عندك في أم الكتاب شقيا فاجعلني سعيدا فإنك تمحو ما تشاء وتنبث وعندك أم الكتاب …

Keutamaan Haji

Sekarang saya akan menyebutkan beberapa hadis yang berkenaan dengan ibadah haji.​ Hadis pertama “Pada suatu hari datanglah kepada Rasulullah saw dua orang, satu dari anshar, satu dari Safiq (dusun yang agak jauh dari Madinah). Berkata orang dari Safiq: “Ya Rasulullah saya punya keperluan.”Rasulullah berkata: “Sudah lebih dulu datang ke sini saudaramu orang Anshar”. Ia berkata: …

MARILAH KITA WUKUF DI ARAFAH

Pada hari ini, jam ini, ketika kita berkumpul di sini, di sana di tanah suci, saudara-saudara kita sedang bermalam di berserakan di Mina. Mereka memenuhi kemah-kemah yang padang pasir, atau tergeletak begitu saja di atas bukit-bukit batu yang terjal, atau berbaring berdesakan di sekitar Jumrah. Kemarin mereka melempar Jumratul Aqabah, menyembelih kurban, dan menggunting rambut. …

Adab Haji

Pada 10 Zulhijjah, dari atas untanya, Nabi Muhammad SAW menyampaikan khutbah. Usai khutbah, seseorang bertanya, “Saya berziarah dulu (tawaf) ke Baitullah, setelah itu saya melempar jumrah?” Beliau berkata: “If’al, la haraj (lakukan saja, tidak ada salahnya).” Yang lain berkata, “Saya bercukur dulu sebelum menyembelih.” Beliau berkata: “Lakukan saja, tidak ada salahnya.” Yang lain bertanya lagi, …

SILATURAHMI RUHANIAH

Pada bagian akhir surat Ar-Ra’du ayat 23, Allah Swt menceritakan hamba-hambanya yang beruntung pada hari kiamat nanti karena mereka diberi anugerah untuk masuk surga beserta orang tua, istri, keluarga, dan keturunannya. Al-Quran melukiskannya dengan indah ketika mereka datang dengan rombongan keluarganya menuju surga. Para malaikat memberikan sambutan khusus pada mereka seraya mengucapkan “Salamun ‘alaikum bima …

Bersiaplah Untuk Mudik Besar

Marilah kita mulai hari ini dengan mengungkapkan syukur kita kepada Allah swt. Setiap hari anugerah dan nikmatNya turun kepada kita, walaupun pada hari yang sama maksiat dan kejahatan kita naik kepada-Nya. Setiap jam perlindungan dan pemeliharaan-Nya mengayomi kita, padahal pada jam yang sama kita menentang-Nya dengan dosa-dosa dan kejelekan kita. Dia telah membawa kita kepada …

Menjaga Kesucian Pasca Ramadhan

Sudah kita tinggalkan bulan Ramadhan bulan yang penuh berkah. Imam ‘Ali Zainal Abidin as. Cucu Rasulullah Saw selalu meninggalkan bulan Ramadhan dengan penuh kesedihan. Dengan air mata yang tidak henti-hentinya membasahi wajah yang mulia, beliau mengucapkan salam perpisahan pada bulan Ramadhan. Ia berpisah dengan bulan yang telah menyertainya dalam mengabdi kepada Allah. Bulan yang menebarkan …

Puasa Menuju Pendewasaan Spiritual

Mengapa puasa itu disyariatkan Allah swt pada seluruh agama? Pertama, puasa adalah alat untuk mendekatkan diri kepada Allah swt. Hakikat keberagamaan adalah upaya untuk mendekati Allah sehingga kita menemukan puasa terdapat pada seluruh agama di dunia ini. Kedua, agama memenuhi kebutuhan spiritual atau kebutuhan rohani kita. Jika Anda seorang Antropolog, Anda tahu bahwa banyak lembaga-lembaga …

Puasa: Dari Syariat ke Hakikat

Pada jaman Nabi Syuaib, seseorang menemui sang Nabi: “Tuhan telah melihat semua perbuatan buruk yang aku lakukan. Tetapi karena kasih sayangNya, Ia tidak menghukumku”. Tuhan kemudian bicara kepada Syuaib: “Jawablah dia. Kamu berkata Tuhan tidak menghukummu. Sebaliknyalah yang terjadi. Tuhan telah menjatuhkan hukuman, tetapi kamu tidak menyadarinya. Kamu sudah berputar-putar tanpa arah di rimba belantara. …